About

Murid Mengajar adalah blog yang didirikan dan dijalankan oleh beberapa orang yang masih berstatus sebagai pelajar di Indonesia yang dibuat pada tahun 2014. Konten ataupun artikel dari Murid Mengajar berfokus pada bidang pendidikan, mengenai beberapa bidang studi yang umum diajarkan di sekolah. Artikel yang dimuat merupakan pokok bahasan yang diajarkan mulai dari Sekolah Dasar (SD) hingga Sekolah Menengah Atas (SMA) / Sederajat. Adapun materi yang disajikan merupakan adaptasi dari berbagai sumber yang mengacu pada kurikulum yang berbeda - beda.

Murid Mengajar dapat dibaca oleh semua kalangan (publik) karena kami berharap dapat ikut berpartisipasi dalam menyebarkan ilmu pengetahuan melalui media blog ini misalnya.

Kami menyadari dalam penyusunan setiap artikel/konten yang kami buat masih jauh dari kata sempurna dan memiliki banyak kekurangan. Oleh karena itu, kami mengharapkan kritik dan saran yang membangun dalam agar informasi yang dimuat dalam blog ini semakin baik lagi.

Kritik dan saran dapat anda kirim melalui form Pengaduan
Youtube Murid Mengajar

Bantu kami capai 1000 subscriber pada platform YouTube.

Subscribe sekarang!